

Hai hai Salih Salihah! Di tahun-tahun sebelumnya, Hari Kesaktian Pancasila selalu diperingati dengan nonton film bareng G30SPKI yang fenomenal itu. Kali ini beda loh, SMPIT Nurul Islam Tengaran mengadakan Wide Game! Seru deh! Ingat ya teman-teman sebagai warga negara Indonesia, kita harus cinta tanah air. Ingat itu, tumbuhkan di hati kita, juga amalkan keseharian selaras dengan sila-sila Pancasila. Aku Cinta Indonesia! 😍✊✊✊